Awards
BEST INNOVATIVE DIGITAL PRODUCT
WAN-IFRA DIGITAL MEDIA AWARDS ASIA 2024
Podcast Image
River Defender
Indonesia Baik / 23 Agu 2024

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebutkan, sekitar 70% sungai-sungai di Indonesia mengalami pencemaran. Salah satu penyebabnya adalah perilaku masyarakat Indonesia yang masih membuang sampah sembarangan terutama di sungai.

Namun, Indonesia tidak pernah kekurangan orang baik. Diantara ketidaksadaran masyarakat tersebut, masih ada pahlawan yang dengan kesadaran penuh membantu memungut sampah yang dibuang sembarang ke sungai.

Beliau adalah Suparno Jumar atau yang sering disebut dengan River Defender. Bagaimana kisah selengkapnya awal mula Pakde Suparno menjadi River Defender?

Komentar

Loading...

advertisement
Selanjutnya
advertisement