Awards
BEST INNOVATIVE DIGITAL PRODUCT
WAN-IFRA DIGITAL MEDIA AWARDS ASIA 2024
Podcast Image
Penanganan Bibir Sumbing
Perspektif Baru / 13 Sep 2024

Kasus bibir sumbing di Indonesia masih cukup tinggi. Data kemenkes menyebutkan ada sekitar 7.500 kasus bayi lahir dengan bibir sumbing setiap tahunnya. Secara teori ada dua penyebab bibir sumbing, yaitu faktor keturunan dan lingkungan.

Salah satu cara untuk menghindari bibir sumbing adalah ibu hamil penting memperhatikan asupan gizi dan menghindari infeksi. Bayi yang memiliki bibir sumbing menimbulkan komplikasi masalah Kesehatan lainnya. Satu-satunya cara penyembuhan bibir sumbing adalah melakukan operasi.

Bagaimana sebenarnya mencegah, merawat, dan prosedur operasi bayi bibir sumbing? Ikuti obrolan dengan dr. Lobredia Zarasade, Sp.BP-RE(KKF) di Podcast Perspektif Baru.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

Komentar

Loading...

advertisement
Selanjutnya
advertisement