Awards
BEST INNOVATIVE DIGITAL PRODUCT
WAN-IFRA DIGITAL MEDIA AWARDS ASIA 2024
Podcast Image
Konflik Keluarga di Medsos
Perspektif Baru / 11 Okt 2024

Media sosial banyak dipenuhi oleh berbagai konten, termasuk yang bersifat ranah pribadi seperti konflik keluarga. Saat ini tidak hanya selebritas, tapi banyak pula orang biasa terutama generasi muda yang juga mengunggah konflik keluarga di media sosial.

Generasi muda telah menjadikan media sosial sebagai sarana untuk berbagi, termasuk permasalahan mereka. Ada yang memang ingin mendapatkan dukungan dari orang lain, upaya melepaskan emosi, atau pun juga untuk mendapatkan keuntungan.

Rahmania Qurrota A'yun, M.Psi., seorang Psikolog Klinis, membahas Curhat di medsos dan memberikan tips mengelola konflik di antara keluarga, termasuk cara membangun komunikasi yang baik antara orang tua dan anak. Ikuti obrolan lengkapnya di Podcast Perspektif Baru.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

Komentar

Loading...

advertisement
Selanjutnya
advertisement